Senin, 03 November 2014

Gustav Robert Kirchhoff

Gustav Robert Kirchhoff (lahir di KönigsbergPrusia12 Maret 1824 – meninggal di BerlinJerman17 Oktober 1887 pada umur 63 tahun) adalah seorang fisikawanJerman yang berkontribusi pada pemahaman konsep dasar teori rangkaian listrik,spektroskopi, dan emisi radiasi benda hitam yang dihasilkan oleh benda-benda yang dipanaskan. Dia menciptakan istilah radiasi "benda hitam" pada tahun 1862. Terdapat 3 konsep fisika berbeda yang kemudian dinamai berdasarkan namanya, "hukum Kirchhoff", masing-masing dalam teori rangkaian listrik, termodinamika, danspektroskopi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar